Selasa, 28 Juni 2016

Cara Disable Signature Pada Zenfone C

Cara Disable Signature Pada Zenfone C  - oke kali ini saya akan membagikan tutorial untuk mendisable signature pada android zenfone c.Dengan... thumbnail 1 summary
Cara Disable Signature Pada Zenfone C  - oke kali ini saya akan membagikan tutorial untuk mendisable signature pada android zenfone c.Dengan mendisable signature pada sistem, maka kalian akan lebih leluasa untuk mengoprek atau mengedit tampilan maupun sistem kalian.



nah untuk mendisable signature ini ada dua cara dan langkah yang berbeda, tapi tetap saja saya jamin berhasil kok.

SYARAT-SYARAT :
>rooted
 
>terinstal root explorer.


BAHAN-BAHAN :
" Lucky Patcher.apk (download disini)
" service.jar fw 155 kebawah (download disini)
" service.jar fw diatas 155 termasuk 179 (download disini)

TAHAP-TAHAP :

->STEP 1 (dengan cara push service.jar yang sudah saya edit)

-download service.jar (download service.jar yang sesuai dengan fw kalian)
-push manual menggunakan root explorer kedalam folder root/system/framework
 jangan lupa sett permission ke rw-r-r
-jika hh macet biarkan saja nanti akan reboot sendiri
-jika saat reboot ada notif mengoptimalkan aplikasi berarti anda telah berhasil mendisable signature

->STEP 2 (menggunakan aplikasi lucky patcher)

-download lucky patcher.apk
-buka aplikasinya,jika ada notif dari supersu silahkan izinkan saja.
-jika lucky patcher sudah selesai scan semua aplikasi silahkan pilih menu toolbox pada bar bagian bawah.


-lalu akan muncul menu baru dan pilih patch to android.

-jika sudah maka centang pada menu "disable signature verification in the package manager"
 dan hilangkan centang pada menu "only patch dalvik-cache"





-lalu pilih terapkan maka akan muncul notifikasi reboot dan pilih saja ya/reboot
-dan selamat kalian telah mendisable signature pada sistem kalian.

Demikian Cara Disable Signature Pada Zenfone C dari FORTRIKS.

Tidak ada komentar

Posting Komentar

Peringatan !!!
=> Mohon untuk memberikan komentar yang sopan dan ramah.
=> Admin Fortriks berhak menghapus komentar yang mengandung link out , spam dan kata-kata yang tidak sopan.
(Jika ada yang ingin ditanyakan silahkan bertanya, kami akan sebisa mungkin menjawab)

Terimakasih Sudah Berkunjung ^_^

About Fortriks : FORTRIKS is a site that provides tips and tricks as well as the applications required of people in the world in helping their duties. Make it easy for people to share and give to others. Our locations is Widodaren, Ngawi, East Java. Indonesia.